Konsolidasi Nasionalisme Indonesia Menghadapi Era Demokrasi Global

  • Sidratahta Mukhtar Universitas Kristen Indonesia

Abstract

Abstrak         

Dari perspektif politik, globalisasi yang diikuti demokratisasi merupakan tren baru yang berkembang dan melanda banyak Negara di seluruh dunia, termasuk Indonesia.  Salah satu dampak dari globalisasi tersebut adalah merosotnya nasionalisme. Namun tentu juga ada banyak manfaat dapat di ambil dari perkembangan tersebut.

Nasionalisme sendiri, pemahaman dan pemaknaannya dewasa ini, sangat di pengaruhi oleh perubahan dan pergeseran kepentingan politik nasional dan internasional. Jika di tahun 1940-an nasionalisme di artikan sebagai alat politik Negara yang di gunakan untuk kepentingan politis dan militer, dewasaa ini telah berubah menjadi alat kepentingan ekonomi Negara. Untuk itu yang penting di perhatikan dan harus selalu di tegakan adalah supremasi hukum, rule of law yang tegas. Tanpa hal itu nasionalisme seakan menjadi sesuatu yang hampa makna.

 

Kata Kunci: globalisasi, demokrasi, nasionalisme.

Published
2018-02-23