CURCUMA XANTHORRHIZA ROXB. (PEMANFAATAN DAN BIOAKTIVITASNYA)
Abstract
ABSTRACT
Curcuma xanthorrhiza Roxb have been long time used by human as medicine and spices. This article aims to explain the uses and biological activitie of Curcuma xanthorrhiza. This paper is based on literature offline and online media. Off line literatures based on handbooks, dissertations and thesis. Web, Scopus, Pubmed, Journal, and other online media to supplement used in this article. Curcuma xanthorrhiza have been used as medicine for various purposes such as ulcer, stomachache, malnutrtions, diabetes mellitus. Curcuma xanthorrhiza have bioactivites as anti-inflammatory, wound, cholesterol, anti carsinogenic, antioxidant, anti diabetic, antibacterial, antifungal, phytoestrogenic, and neuroprotective.
Keywords: Curcuma xanthorrhiza, antimicrobaa, antioxidant, diabetes mellitus
ABSTRAK
Curcuma xanthorrhiza Roxb telah lama digunakan manusia sebagai obat maupun bumbu masak. Artikel ini bertujuan untuk menjelaskan menfaat dan bioaktivitas dari Curcuma xanthorrhiza. Penulisan artikel ini didasarkan atas kajian literatur online maupun offline. Data offline berupa buku, jurnal, tesis maupun tulisan ilmiah lainnya. Sumber online berupa Web, Scopus, Pubmed, Jurnal, dan artikel ilmiah lainnya. Curcuma xanthorrhiza digunakan sebagai obat untuk mengatasi penyakit ulcer, sakit perut, diabetes mellitus. Berdasarkan kajian bioactivitasnya, Curcuma xanthorrhiza bersifat sebagai anti-inflammatory, obat luka, kolesterol, anti kanker, antioksidan, anti diabetik, anti bakteria, anti jamur, phytoestrogenic, dan neuroprotective.
Kata kunci: Curcuma xanthorrhiza, antimikroba, antioksidan, diabetes mellitus
- View 3333 times Download 3333 times PDF